Fitur Unik Zoom yang Wajib Kamu Coba

October 18, 2020

Pada saat pandemi corona seperti saat ini, semua orang dituntut untuk melakukan kegiatan secara daring. Kegiatan ini memerlukan aplikasi penunjang agar kita tetap bisa berkomunikasi dengan baik. 

ilustrasi : https://infokomputer.grid.id/

 

Zoom salah satu aplikasi yang dapat menghubungkan kita dengan berbagai orang. Aplikasi yang didirikan oleh Eric Yuan, pengusaha asal Tiongkok ini banyak digunakan oleh masyarakat Indonesia karena gampang untuk digunakan.

Kelebihan lainnya Zoom memiliki fitur-fitur unik yang membuat tampilannya menjadi lebih menarik, jadi penggunanya tidak akan bosan. Mau tau gimana cara memakai fitur-fitur unik? Yuk simak informasi berikut.

 

1. Beauty filter biar wajah terlihat cerah

Wah ini fitur yang wajib dicoba untuk kalian yang malas menggunakan makeup tapi ingin terlihat cantik. Caranya juga sangat gampang loh. Kalian hanya perlu klik tanda panah di sebelah 'start video' lalu pilih 'video'. Setelah itu centang 'touch up my appearance' di 'my video'.  Wajah langsung glowing ketika telah memakai fitur ini.
 

2. Filter wajah dan warna

Mengubah warna seperti yang ada di instagram story bisa kita lakukan di Zoom loh. Caranya pastikan dulu kalau Zoom yang kalian punya sudah update sampai versi 5.2. Lalu klik tanda panah di samping start atau stop video, pilih 'choose video filter'. Taraa kalian langsung bisa pilih tone warna sesuka hati kalian.

3.Virtual Background

Fitur ini bisa membuat tampilan belakang video kita menjadi lebih menarik. Kita bisa mengganti menjadi gambar pantai, gunung dan lainnya. Uniknya, pengguna tidak perlu menggunakan green screen loh. Untuk mengganti background, kita bisa klik 'account settings' lalu 'meeting' dan terakhir klik pada tulisan 'virtual background.'
 
 
 
Menarik banget ya! Yuk langsung dicoba, jangan lupa  kasih tau penggalaman unik kamu ketika sedang menggunakan Zoom dikolom komentar. 
-VNA-


You Might Also Like

18 komentar

  1. Wahhh mau coba ahhh terima kasih infonya

    ReplyDelete
  2. Terimakasih infonya, wajib coba nih

    ReplyDelete
  3. Thxx. Mo coba ahhh biar mantep zoomnyaa

    ReplyDelete
  4. aku mau kayak imroatus:( jadi alien

    ReplyDelete
  5. Terima kasih infonya. Besok mau coba ah 😁

    ReplyDelete
  6. Bisa buat seru2an sama temen nih

    ReplyDelete
  7. wahh baru tahu, selama ini selalu lilih off cam, makasih infonya hyung

    ReplyDelete
  8. Terimakasih informasinya 🙏

    ReplyDelete
  9. Terimakasih informasinya 🙏

    ReplyDelete
  10. jadi penasaran mau coba juga

    ReplyDelete
  11. Hahaha demi apasih baru tau ada face filteeeeer abis ini coba aah~ makasih infonya!

    ReplyDelete
  12. Makasih infonya, mesti dicoba nihh

    ReplyDelete
  13. Wahhh baru tau aku. Boleh nih ntar dicoba. Makasih kak

    ReplyDelete
  14. Ih seru mau aku coba nanti😁

    ReplyDelete

About Me

Translate

Popular Posts